​NE​WS & EVENTS​
Community Service
Posted Mei 1, 2019
Berbagi adalah momen baik untuk bersama. Saling menghormati dalam kebersamaan, Saling menjaga dan memahami satu sama lain adalah sikap yang wajib dilakukan untuk semua orang. teruntuk siswa kami, berbagi merupakan hal yang penting untuk proses pembelajaran dalam hidup.
MPLS
Posted July 17, 2019
Kegiatan MPLS diadakan pada tanggal 15 - 17 July 2019 dengan lancar. program ini akan lebih berarti apabila diikuti peran aktif dan kreatif semua unsur pelaksana. Penyelanggaran MPLS tahun ini diharapkan mampu meningkatkan kualitas sumber daya manusia sebagai modal pembinaan siswa memasuki pendidikan baru untuk masa depan.
Kunjungan Universitas Petra
Posted July 27, 2019
Universitas Petra melakukan kegiatan kunjungan ke SMPK Santo Yusup Bangkalan. Kegiatan-Kegiatan yang diberikan antara lain: renovasi lapangan basket, kegiatan belajar Bahasa Inggris; IPA; menanam dan berdiskusi serta games.
BERHIDROPONIK
Posted July 27, 2019
​
Setelah libur panjang berlalu, kegiatan menanam bibit untuk hidroponik dilakukan secara bertahap. Semua persiapan untuk memulai bibit tanaman hidroponik sudah dipastikan berjalan lancar. Dimulai dengan mempersiapkan media tanam, bibit sawi Samhong dan bibit sawi daging, vitamin/nutrisi A dan B, serta Rokwol.
Birontal dan Retreat
Posted Maret 20, 2019
​
Kegiatan diluar sekolah yang diberikan kepada siswa salah contoh nya adalah birontal dan retreat. Kegiatan ini dilakukan 2 kali dalam setahun. Biasa nya birontal dan retreat diikuti semua siswa sekitar bulan September-Oktober pada semester Ganjil, dan bulan Februari-Maret pada semester Genap.
Untuk tahun pelajaran 2018/2019, Birontal telah diadakan pada bulan September 2018 di Trawas Mojokerto, dan Retreat pada bulan Februari 2019 di Rumah retret Putri Karmel Tumpang Malang.
​
Birontal semester ganjil tahun ajaran 2019/2020 akan diadakan di Pohsarang, Kediri.
Upcoming Events
FRI August, 02 06:50 AM
Misa Awal Bulan
Satur August 15, 08:00 AM
"Gerak Jalan" Practice
Mon-Satur Sep 23-27, 07:00 AM
WE do PTS '19
All Classes
Study Hard, Please
Sun-Thurs Okto 11-14, 07.00PM
BIRONTAL
POHSARANG KEDIRI
Mon Okto 28, 07:00 PM
Youth pledge day (Sumpah Pemuda)
All participants wear tradisional costume
Mon-Satur Des 2-7, 07:00 AM
We will do PAS '19
Fri-Satur Des'19- Janu'20, 20- 04
Christmas & New year Holiday
Fri-Satur Des'19- Janu'20, 20- 04
Christmas & New year Holiday